196 Desa Digelontor ADD Rp 8,4 M
SRAGEN – Sebanyak 196 desaKades Pabelan Ditahan Kejaksaan. Read more … » di Kabupaten Sragen akan mendapatkan kucuran dana pembangunan Alokasi Dana Desa (ADD) anggaran tahun 2013 sebesar Rp 8,4 miliar . Pemerintah kabupaten (pemkab) akan perketat aturan pencairan untuk menghindari penyelewengan.
Bupati Sragen Agus Fatchur Rahman menegaskan, memperketat aturan pencairan ADD dolakukan sebagai upaya mengindari terjadinya proyek fiktif,suap maupun mark up dalam pengadaan barang dan jasa. Pemkab juga akan mengevaluasi pelaksanaan ADD setelahnya. “ Saya minta ADD dikelola sebaik-baiknya dan sesuai dengan Standar Operasi Pelaksanaan (SOP),” tandasnya.
Sementara KepalaKades Pabelan Ditahan Kejaksaan. Read more … » Badan Keluarga Berencana Pembangunan Masyarakat Desa (BKBPMD) Sragen, Supriyatno menjelaskan bahwa anggaran ADD tahun 2013 yang akan diberikan kepada 196 desa tidak jauh beda dengan besaran dana tahun sebelumnya. “ Penerima terendah tahun ini adalah Desa Pringanom Kecamatan Masaran sebesar Rp 42.657.000. Sedangkan dana terbesar diterima Desa Gilirejo Baru sebesar Rp. 44.950.000,” jelasnya.
Dana ADD yang akan diterima oleh masing-masing desa tidak seluruhnya dilaksanakan untuk pembangunan fisik. Namun, 30% didigunakan untukadministrasi. (Whn)
var m3_u=(location.protocol=='https:'?'https://lumbungdesa.net/iklan/www/delivery/ajs.php':'https://lumbungdesa.net/iklan/www/delivery/ajs.php');var m3_r=Math.floor(Math.random()*99999999999);if(!document.MAX_used)document.MAX_used=',';document.write("